REKRUTMEN KONTRAK - PERAWAT

Deskripsi Pekerjaan :

Petugas kesehatan yang melakukan kegiatan mengikuti petunjuk dokter untuk mengurus dan membantu pasien dalam pemeriksaan kesehatan dan perawatan medis di Klinik Perusahaan.


Status Pegawai : Kontrak


Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal D3 Keperawatan
  • Akreditasi jurusan minimal B atau Sangat Baik
  • IPK minimal 3,00
  • Freshgraduate dipersilahkan melamar
  • Usia maksimal 27 tahun per 1 Juni 2023
  • Mampu melakukan protokol kesehatan secara disiplin dan mandiri
  • Menguasai keterampilan Dasar Keperawatan
  • Memiliki Surat Tanda Registrasi (STR) Perawat yang masih berlaku
  • Memiliki sertifikat pelatihan Pertolongan Pertama pada Gawat (PPGD)/ Basic Trauma Caridac Life Support (BTCLS)/ Basic Life Suppport (BLS)/ Advanced Cardio Support (ATCLS)
  • Memiliki kemampuan berbahasa asing minimal bahasa Inggris
  • Mampu menerapkan nilai AKHLAK pada saat bekerja
  • Sehat Jasmani dan Rohani
  • Bersedia ditempatkan di Klinik Kantor Pusat PT PELNI (Persero)

 

Registrasi dibuka pada tanggal 26 Mei 2023 sampai dengan 1 Juni 2023 melalui situs resmi https://rekrutmen.pelni.co.idSeluruh proses rekrutmen PT PELNI (Persero) tidak dipungut biaya dan berhati-hatilah terhadap PENIPUAN yang mengatasnamakan rekrutmen PT PELNI (Persero). PT PELNI (Persero) tidak bekerjasama dengan pihak Travel/Biro Perjalanan manapun dalam rekrutmen pegawai. Keputusan panitia bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.

Contact Center PT PELNI (Persero) (021) 162 atau infopelni162@pelni.co.id